

TESTIMONI KLIEN:
VIDEO 3D DESAIN:
3D DESAIN:

Gaya desain Villa Bali Tropis menjadi pilihan Bapak Mukhlis sebagai desain rumah impiannya di Aceh. Desain rumah dengan bangunan seluas 350 m2 yang berdiri di lahan 406,26 m2 ini menampakkan tampilan yang identik dengan villa di Bali. Desain denah rumah ini menyerupai huruf L sehingga mampu memaksimalkan pencahayaan dan penghawaan alami ke dalam rumah. Desain rumah seperti ini selain mampu menciptakan rumah yang sehat juga hemat energi karena memanfaatkan sumber daya alam secara optimal.

ULASAN, KOMENTAR ATAU PERTANYAAN (0):
Jadilah yang pertama untuk memberikan ulasan